Logo
LAYANAN BKPSDM

PENGERTIAN
a. Cuti adalah keadaan tidak masuk kerja yang diizinkan dalam jangka waktu tertentu yang diberikan kepada PNS
b. Tujuan pemberian cuti adalah :
- Untuk memberikan kesempatan istirahat bagi PNS dalam rangka menjamin kesegaran jasmani dan rohaninya
- Untuk keperluan PNS yang bersangkutan
c. Cuti PNS terdiri dari :
- Cuti Tahunan
-...

PENGERTIAN
a. Konversi NIP adalah NIP Baru yang diberikan kepada PNS sebagai identitas yang memuat tahun, bulan dan tanggal lahir, tahun dan bulan pengangkatan pertama sebagai CPNS, jenis kelamin dan nomor urut CPNS/PNS
b. Perubahan dari NIP lama 9 digit menjadi NIP baru 18 digit

DASAR HUKUM
- Perka BKN No. 22 Tahun 2007
- Perka...

PENGERTIAN
a. Kartu Pegawai Negeri Sipil Elektronik (KPE) adalah kartu identitas yang memuat data Pegawai Negeri Sipil dan keluarganya secara elektronik
b. KPE diberikan kepada setiap PNS, dan tetap berlaku setelah PNS yang bersangkutan pensiun
c. PNS yang menggunakan KPE dapat mengakses sejumlah layanan seperti pengambilan gaji, asuransi kesehatan, pensiun,...

:: SELEKSI CALON PESERTA DIKLAT KEPEMIMPINAN TINGKAT II, III, DAN IV

PENGERTIAN
a. Diklat Kepemimpinan (Diklatpim) merupakan proses penyelenggaraan belajar mengajar dalam rangka meningkatkan kemampuan PNS yaitu meningkatkan pengetahuan, keahlian, keterampilan dan sikap, dan dilaksanakan untuk mencapai persyaratan kompetensi kepemimpinan...

Back to Top